Konsep Jaringan Komputer

Sebuah Jaringan Komputer paling sedikit terdiri dari dua komputer yang saling tergabung dengan sebuah media sehingga computer-komputer tersebut dapat saling berbagi resource dan saling berkomunikasi. Kenyataannya sebuah network biasanya terdiri dari banyak computer (lebih dari dua). Semua network berbasis pada konsep pembagian (sharing). Jaringan komputer muncul dari adanya kebutuhan untuk berbagi data diantara para pengguna. […]

Konsep Jaringan Komputer Read More »

Topologi Jaringan

1. Topologi BusJenis topologi bus ini menggunakan kabel tunggal, seluruh komputer saling berhubungan secara langsung hanya menggunakan satu kabel saja. Kabel yang menghubungkan jaringan ini adalah kabel koaksial dan dilekatkan menggunakan T-Connector. Untuk memaksimalkan penggunaan jaringan ini sebaiknya menggunakan kabel Fiber Optic karena kestabilan resistensi sehingga dapat mengirimkan data lebih baik.Kelebihan Topologi Bus :1. Mudah

Topologi Jaringan Read More »

Media Jaringan

Perangkat keras yang dibutuhkan untuk membangun sebuah komputer baik hardware maupun software, yaitu minimal dua buah komputer, Network inteface card, serta perangkat lain seperti hub, repeater, router, bridge, file server, dan media tranmisi. Kartu jaringan Kartu jaringan (Inggris: network interface card disingkat NIC atau juga network card) adalah sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari

Media Jaringan Read More »

Cara Cramping Kabel Lan Crooss (Terminasi UTP Cat 5 Cross Over)

UTP Cross Over adalah konfigurasi kabel yntuk digunakan pada hubungan antara PC dengan PC secara langsung tanpa melewati switch atau Hub. Berikut adalah cara pembuatannyaSiapkan alat-alat yang dibutuhkan :a. Kabel UTP  b. Konektor RJ-45  c. Crimping Tool  d. LAN Tester  Perlu anda ketahui bahwa kabel UTP memiliki 4 pasang kabel kecil di dalamnya yang memiliki

Cara Cramping Kabel Lan Crooss (Terminasi UTP Cat 5 Cross Over) Read More »

Jenis – Jenis Protokol Jaringan dan Fungsinya

Protokol adalah sebuah aturan atau standar yang mengatur atau mengijinkan terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih titik komputer. Protokol dapat diterapkan pada perangkat keras, perangkat lunak atau kombinasi dari keduanya. Pada tingkatan yang terendah, protokol mendefinisikan koneksi perangkat keras. TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol) Adalah standar komunikasi data yang digunakan oleh komunitas internet dalam proses tukar-menukar data

Jenis – Jenis Protokol Jaringan dan Fungsinya Read More »

Flappy Bird download

Asslamu’alaikum sobat Anas’s Blogkali ini saya akan membagikan game yang cukup menantang mental anda dan anda semua sudah pasti tau game ininamun di playstore game ini sudah tidak dapat didownload lagi karena batasannya, oleh karena itu saya akan share game ini secara gratis untuk anda silahkan download di  Download

Flappy Bird download Read More »

Cara Download Aman Dengan IDM

Saat ini mungkin saja IDM masih menjadi Tools download tercepat di dunia maya,tapi ga tau juga sich klo ada tools yang lebih cepat lagi untuk masalah download. Tapi bagaimana jika anda asal download data saja tapi tidak mementingkan keamanan computer anda,bisa” program jahat yang tidak anda inginkan masuk kedalam komputer anda… lagipula kan IDM ga

Cara Download Aman Dengan IDM Read More »

kapasitas flashdisk/hardisk tidak sesuai yang tertulis?

Sering kali orang bertanya-tanya mengapa kapasitas hardware storage seperti hardisk, flashdisk, memory card dan lainya yang baru saja dibeli tidak sesuai dengan yang tertera pada bungkusnya? Misalkan membeli hardisk 500GB tapi ketika dipasang, ternyata cuma 465GB. Apakah pabriknya mengkorupsi storage? Berikut ini penjelasannya. Hidden Partition System file Ketika iseng saya menanyakan ke sebuah toko komputer,

kapasitas flashdisk/hardisk tidak sesuai yang tertulis? Read More »

Scroll to Top