Komputer dan Jaringan

Pengertian CSMA/CD

Carrier Sense Multiple Access with Collision Detection atau sering disingkat menjadi CSMA/CD adalah sebuah metode media access control (MAC) yang digunakan oleh teknologi jaringan Ethernet. Dengan metode ini, sebuah node jaringan yang akan mengirim data ke node  tujuan pertama-tama akan memastikan bahwa jaringan sedang tidak dipakai untuk transfer dari dan oleh node lainnya. Jika pada tahap […]

Pengertian CSMA/CD Read More »

Protokol MODBUS

Jaringan Protokol Modbus Sebelum membaca artikel ini sebaiknya anda  membaca ttg Protokol komunikasi . Pengetahuan dasar Prototokol Modbus Protocol modbus dibuat oleh perusahaan PLC bernama Modicon tahun 1979 dan sampai sekarang menjadi salah satu prtotocol komunikasi  standar yg dipakai  dalam Automatisasi pengelolaan Gedung, Proses Industri dll. Beberapa Jenis Type Modbus Modbus Serial (RTU & ASCII) Modbus TCP/IP

Protokol MODBUS Read More »

Komunikasi Video

Media komunikasi video adalah suatu alat komunikasi yang dapat ditangkap melalui visual atau penglihatan, komunikasi memungkinkan semua orang untuk bertemu pada saat yang sama tidak peduli zona waktu, komunikasi video memungkinkan anda untuk melakaukan sesuatu tampa harus bertemu dengan si received atau si penerima, anda bisa mengirim  dan menyampaikan sebuah informasi kepada siapa pun dengan cepat,

Komunikasi Video Read More »

Circuit Switching dan Paket Switching

1.     Jaringan Circuit Switching Jaringan circuit switching digunakan untuk menghubungkan pasangan terminal dengan cara menyediakan sirkuit atau kanal yang tersendiri dan terus meneurs selama hubungan berlangsung : ·         Sirkuit yang ‘holded’ tidak dapat dipakai oleh yang lain ·         Jumlah sirkuit / kanal lebih kecil dibandingkan kapasitas Jaringan circuit switching, kinerjanya tergantiung pada loss bukan pada

Circuit Switching dan Paket Switching Read More »

Microsoft Access 2007

Pendahuluan Microsoft access adalah  sebuah program pengolah database atau basis data , dan merupakan bahgian dari Microsoft office. Untuk membuat database baru setelah jendela acess dalam keadaan terbuka , langkahnya adalah : klik office button , klik new kemudian klik blank database . Selanutnya baru menentukan nama file kemudian creat. Ada beberapa istilah yang harus diketahui

Microsoft Access 2007 Read More »

Microsoft Office Word 2007

Pengertian Microsoft Word (MS Word) adalah program untuk mengolah kata. Program ini umumya digunakan untuk menulis dokumen misalnya karya tulis, skripsi, novel, dan sebagainya. MS Word banyak dipakai saat ini dikarenakan fasilitas yang disediakan, kemudahan dalam menggunakan, hasil yang diperoleh, tampilan yang menarik dan lain sebagainya. Berikut adalah hal-hal yang ditawarkan MS Word 2007 :

Microsoft Office Word 2007 Read More »

Scroll to Top